Komitmen Nasional untuk Bensin Tanpa Timbel

Perkembangan penghapusan bensin bertimbel di Indonesia mengalami proses pasang surut setelah tercapai kesepakatan pada workshop multi stakeholders mengenai penghapusan bensin bertimbel bulan Februari 2000 yang lalu. Pada workshop tersebut Departemen Pertambangan dan Energi RI menyetujui usulan Pertamina bahwa per 1 Juni 2001 Jabotabek akan bebas bensin bertimbel, sementara secara nasional per 1 Januari 2003. Hal ini menunjukkan telah ada komitment nasional untuk menerapkan kebijakan penghapusan bensin bertimbel.

Jangan lupa untuk beri atribusi ke website KPBB saat mengutip press release hasil unduhan.


Photo by Gab Pili on Unsplash

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.