adminkpbbweb

  • Undangan Workshop Nasional Grand Design Net-Zero Emission Vehicle pada RPJMN 2025-2029

    Undangan Workshop Nasional Grand Design Net-Zero Emission Vehicle pada RPJMN 2025-2029

    Undangan Workshop Nasional Grand Design Net-Zero Emission Vehicle pada RPJMN 2025-2029: Menjemput Peluang Ekonomi Hijau Mitigasi Emisi Kendaraan Dengan hormat, Seiring dengan komitmen Indonesia untuk mencapai tujuan pembangunan rendah karbon dan berkelanjutan, kami mengundang Bapak/Ibu untuk hadir dalam acara Workshop Nasional Grand Design Net-Zero Emission Vehicle pada RPJMN 2025-2029: Menjumput Peluang Ekonomi Hijau Mitigasi…

  • Terbentuk Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB)

    Terbentuk Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB)

    Setelah melakukan evalusi terhadap penghapusan bensin bertimbel pada tahun 1999 LSM-LSM Indonesia melakukan koalisi untuk mengavokasi terhadap penghapusan bensin bertimbel dengan membentuk komite penghapusan bensin bertimbel. Komite Penghapusan Bensin Bertimbal atau Joint Committee for Leaded Gasoline Phase-out (KPBB) adalah sebuah jaringan kerja advokasi nirlaba yang berupaya menghapuskan bensin bertimbal di Indonesia. Jaringan kerja ini…

  • Dua Puluh Dua Tahun Jakarta Car Free Day

    Dua Puluh Dua Tahun Jakarta Car Free Day

    Jakarta, 22 Oktober 2023 – Merayakan 22 tahun penyelenggaraan, Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Jakarta terus menginspirasi warga untuk menjalani gaya hidup sehat dan meningkatkan kesadaran lingkungan. Diadakan setiap Minggu pagi di Jalan Jenderal Sudirman dan MH Thamrin, acara ini menampilkan senam massal, lari bersama, dan edukasi lingkungan untuk mengedepankan pentingnya pengurangan emisi…

  • Report Potret Sampah 6 Kota

    Report Potret Sampah 6 Kota

    Proses pengelolaan sampah perkotaan tidak dapat mengandalkan pembuangan akhir di landfill semata. Paradigma kumpul-angkut-buang yang selama ini diterapkan perlu ditinggalkan agar pengelolaan sampah menjadi lebih efektif. Penting untuk menerapkan pendekatan yang menyeluruh, mulai dari sumber hingga pemrosesan akhir, berdasarkan hirarki pengelolaan sampah. Pengembangan pada tahap pengolahan sampah diperlukan agar beban sampah yang masuk ke…

  • Undangan WorkshopMencegah dan Memantau Pencemaran Timbel di Lingkungan

    Undangan WorkshopMencegah dan Memantau Pencemaran Timbel di Lingkungan

    Undangan Workshop Virtual: “Mencegah dan Memantau Pencemaran Pb di Lingkungan” Salam Lestari, Kami mengundang Ibu/Bapak/Rekan-rekan untuk mengikuti workshop virtual “Mencegah dan Memantau Pencemaran Pb di Lingkungan” terkait pengendalian pencemaran dari daur ulang aki bekas ilegal. Acara: Workshop ini bertujuan membahas dampak daur ulang aki bekas, meluncurkan program pengendalian paparan timbel, dan menguatkan komitmen bersama.…

  • Vehicle Emission Standard in Indonesia

    Vehicle Emission Standard in Indonesia

    As of November 2021, Indonesia faces increasing air pollution and greenhouse gas emissions due to industrialization, motorization, and urban development. Reports from Ambient Air Quality Monitoring Stations in Jakarta indicate that key air quality parameters, such as PM, O3, and NOx, consistently exceed both WHO and national standards. The vehicle fleet in Indonesia has…

  • Sanksi Tidak Lulus Uji Emisi Seharusnya Berlaku Nasional

    Sanksi Tidak Lulus Uji Emisi Seharusnya Berlaku Nasional

    Liputan6.com, Jakarta – Kewajiban uji emisi bagi kendaraan bermotor berusia 3 tahun kembali ditegaskan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta. Per 13 November 2021, pelanggar aturan tersebut bakal kena sanksi. Sanksi yang diberikan tetap sama, yakni bagi yang tidak uji emisi atau tidak lolos uji emisi gas buang akan dikenai tilang dan denda. Selain itu ada penerapan tarif parkir tertinggi bagi…

  • Ecological Genocide: Saat Harapan Anak-anak Cinangka Dibunuh Racun Timbal

    Ecological Genocide: Saat Harapan Anak-anak Cinangka Dibunuh Racun Timbal

    Penelitian dari Komite Pembebasan Bensin Bertimbal (KPBB) dan Blacksmith Institute mengungkap tingginya kadar timbal (Pb) di Desa Cinangka, Bogor, akibat peleburan aki bekas ilegal. Kadar Pb di tanah desa mencapai 270.000 ppm, jauh di atas ambang batas WHO sebesar 400 ppm. Hasil uji darah menunjukkan rata-rata Pb di darah warga mencapai 36,62 mcg/dL, dengan…

  • Tahun 2001, Jakarta Bebas Bensin Bertimbel

    Tahun 2001, Jakarta Bebas Bensin Bertimbel

    Tak ada lagi kolong yang aman untuk penduduk Jakarta. Setiap saat petaka mengintip. Penyebabnya tiada lain adalah sekitar 3,5 juta knalpot kendaraan bermotor yang setiap harinya memacetkan jalanan di Jakarta. Lebih parah lagi, 63% kendaraan yang beroperasi itu termasuk jenis ‘penebar maut’, yang knalpotnya membuang 600 ton polutan timbal per tahun. Kelompok masyarakat yang…

  • Upaya Penghapusan Bensin Bertimbal Melalui Instrumen Hukum

    Upaya Penghapusan Bensin Bertimbal Melalui Instrumen Hukum

    Keberadaan bensin bertimbal sebagai bahan yang berbahaya (mengandung neurotoksin – racun penyerang syaraf ) disadari memiliki implikasi negatif terhadap lingkungan dan kesehatan masyarakat. Oleh karena itu, tahun 1999 Menteri Pertambangan dan Energi mengeluarkan SK Mentamben No. 1585/K/32/MPE/1999 tentang Persyaratan Pemasaran bahan bakar Jenis Bensin dan Solar di Dalam Negeri. Dimana dalam ketentuannya dikatakan bahwa…